PANTAI TIMANG
Dalam Perjalanan menuju wisata asyik ini, kita akan
menemukan bangunan seperti Gazebo dengan ukuran kurang lebih 5 x 3 meter, yang
terdapat di pinggir jalan menuju tempat wisata. Sekitar 15 menit kemudian, kami sampai di salah satu perawan
Gunung Kidul, yaitu Pantai Timang. Medan
menuju pantai ini hanya bisa dilewati kendaraan roda dua dan mobil saja, yang
kondisinya prima.
Pantai Timang Gunung kidul ini sebenarnya dibagi
menjadi dua areal yang berbeda, pada bagian pertama berada di sebelah Timur
yang merupakan pantai dengan pasir yang berwarna putih bersih sama dengan
kebanyakan pantai putih lainnya. Sedangkan pada bagian kedua yang berada pada
sisi bagian Barat berupa perbukitan batu-batuan yanng cukup terjal yang
berbatasan langsung dengan laut. Pada pantai berbatu ini pemandangan akan
sangat indah karena terdapat batu yang cukup besar berdiri kokoh di pinggir
pantai. Batu besar atau pulau tersebut dikenal dengan nama Batu Panjang atau
Pulau Panjang dan Pulau Timang. Pantai Timang ini ternyata pernah menjadi
tempat untuk acara reality show Korea BFF (Barefoot Friend ) pada tahun 2013.
Konsultasi Dan Pemesanan Tiket Silahkan Hubungi Kami di Add Pin BB kami : 527FD4DA, Telpon/WA Langsung ke 085105979009 / 0857.3672.1009 Nabila Tour n Trans "Nilai Lebih Sebuah Perjalanan"
0 Response to "PANTAI TIMANG"
Posting Komentar